Wood by Kala adalah brand lokal Indonesia yang berkomitmen menghadirkan produk berbahan dasar kayu solid berkualitas ekspor untuk berbagai kebutuhan, mulai dari flooring (lantai kayu), decking (lantai outdoor), hingga wall panel (dinding kayu dekoratif). Didirikan pada tahun 2015, kami berangkat dari pengalaman dalam industri ekspor kayu tropis, dan kini kami membawa kualitas ekspor tersebut langsung ke tangan masyarakat Indonesia dengan harga yang lebih terjangkau.
Visi
Menjadi penyedia solusi kayu terpercaya di Indonesia yang mengedepankan keindahan alami, kekuatan material, dan keberlanjutan lingkungan
Misi
Menyediakan produk kayu solid terbaik seperti Bengkirai, Ulin, Merbau, Jati, dan Mahoni.
Mengedepankan kontrol kualitas dari pemilihan bahan hingga finishing.
Menawarkan layanan yang transparan, responsif, dan ramah klien.
Mendukung arsitek, desainer interior, dan kontraktor dengan material yang siap pakai dan bisa disesuaikan.
Mempromosikan penggunaan kayu berkelanjutan melalui edukasi dan praktik bertanggung jawab.
Jenis Kayu
Bengkirai
Ulin
Jati
Merbau
Mahoni
Mengapa Memilih Kami?
Pengalaman industri sejak 2015
Bahan kayu solid, kualitas ekspor
Respons cepat & konsultasi via WhatsApp
Harga kompetitif tanpa mengorbankan kualitas
Edukasi dan dukungan untuk klien baru
Proyek & Kolaborasi
Wood by Kala telah bekerja sama dalam berbagai proyek, mulai dari rumah pribadi, villa, kafe, hingga ruang komersial lainnya. Kami terbuka untuk kolaborasi dengan arsitek dan kontraktor di seluruh Indonesia, baik dalam pengadaan material maupun konsultasi teknis.